Klaster tilik atau jenguk orang sakit di Bantul, DIY, bertambah dua menjadi 11 orang. Kedua orang itu kini diisolasi di RS Lapangan Khusus COVID-19 (RSLKC).
Habib Rizieq mempertanyakan definisi kata 'onar' yang disebutkan ahli bahasa Andika Dutha Bachari sebagai 'resah' dalam sidang perkara kasus hasil swab RS Ummi.
Batuk menjadi satu kondisi yang bisa dialami oleh banyak penyakit. Berikut cara membedakan antara batuk biasa, batuk karena COVID-19, dan batuk kanker paru.
Pasien baru COVID-19 Omicron di Surabaya sempat ke Jakarta. Sepulang dari Jakarta, pasien terinfeksi COVID-19 dan menularkan virus ini ke dua anak-orang tuanya.
Christmas Island masih bagian dari Australia yang lebih dikenal sebagai tempat penahanan pencari suaka. Tapi WNI yang tinggal di sini justru merasa lebih aman.