detikNews
Kejagung Didesak Lakukan Pemeriksaan Lanjutan Kasus Bibit-Chandra
Eks Tim 8 menyarankan agar Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan pemeriksaan tambahan terkait keputusan Mahkamah Agung yang tidak dapat menerima permohonan Peninjauan Kembali (PK) SKPP Bibit Samad Rianto dan Chandra M Hamzah.
Selasa, 12 Okt 2010 17:36 WIB







































