IHSG dan nilai tukar rupiah sama-sama menguat pada sesi siang ini. Saham Telkom tercatat sebagai saham paling aktif diperdagangkan, menggeser posisi Bumi Resources (BUMI).
IHSG mengukir penguatan cukup signifikan setelah Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan inflasi Juni yang hanya 0,11%. Saham Telkom memimpin penguatan IHSG hari ini.
PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (INKP) menderita rugi bersih sebesar US$ 3,158 juta pada akhir Maret 2009 didorong turunnya penjualan 38,56 persen menjadi US$ 375,925 juta.
Pelemahan bursa-bursa regional kembali menyeret Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hingga di bawah level 2.000. Rupiah yang sempat membaik akhirnya ikut melorot.