detikNews
Serangan Rudal Israel Tewaskan 4 Warga Sipil Suriah, Termasuk Bocah
Empat warga sipil dilaporkan tewas akibat serangan rudal-rudal Israel di dekat Damaskus, Suriah. Sebanyak 21 orang lainnya luka-luka akibat serangan itu.
Senin, 01 Jul 2019 12:18 WIB







































