detikNews
Kirab & Kue Ganjel Rel dalam Tradisi Jelang Ramadan di Semarang
Meski pemerintah belum menetapkan awal Ramadan, tradisi Kirab Budaya Dugderan di Semarang yang biasa dilakukan sehari sebelum puasa pertama sudah dilaksanakan. Ada kirab dan pembagian kue ganjel rel dalam prosesi itu.
Kamis, 19 Jul 2012 19:30 WIB







































