detikNews
Honduras Mulai Tarik Mundur Pasukan dari Irak
Honduras mulai menarik pasukannya dari Irak. Ini ditandai dengan tibanya sebagian prajurit di Kuwait. Demikian pengumuman Presiden Ricardo Maduro.
Selasa, 11 Mei 2004 14:04 WIB







































