detikNews
Nazaruddin Transit di Nairobi dan Maladewa
Tersangka kasus suap wisma Atlet, M Nazaruddin transit selama dua kali dalam perjalanannya menuju Indonesia dari Kolombia. Menumpangi pesawat Gulfstream, Nazaruddin dan rombongan transit dua kali, di Nairobi dan Maladewa.
Sabtu, 13 Agu 2011 19:29 WIB







































