detikNews
Malam Nanti Putra Presiden dan Putri Sang Menteri Bertunangan
Hari ini mungkin jadi hari yang terindah bagi sejoli Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) dan Aliya Rajasa, mungkin juga bagi orang tua, SBY dan Hatta Rajasa. Sebuah langkah awal untuk mencapai jenjang perkawinan dilaksanakan: pertunangan.
Selasa, 26 Apr 2011 07:16 WIB







































