detikHealth
Karena Kondisi Langka, Wanita Ini Hanya Bisa BAB Dua Bulan Sekali
Kondisi langka dan kronis yang diidap Anna membuatnya hanya bisa buang air besar dua bulan sekali. Penyakit ini membuatnya harus merelakan pekerjaannya.
Sabtu, 25 Jan 2020 16:20 WIB