detikNews
Dua Tahun Lebih Listrik di Griya Kencana Asri Belum Menyala
Sudah 2 tahun lebih dari akad kredit Perumahan Griya Kencana Asri, Desa Tanah Sereal, Cilebut Bogor oleh Pengembang PT JSA, sampai saat ini listrik belum juga menyala. Kami tidak tahu apakah dari pihak PLN-nya atau PT JSA-nya.
Kamis, 24 Jun 2010 10:33 WIB







































