Moderna mengklaim vaksin COVID-19 buatannya memiliki efikasi 93 persen dalam 4-6 bulan pasca dosis kedua. Mereka yakin vaksinnya tidak membutuhkan booster.
Kesadaran warga Jawa Tengah untuk mengikuti vaksinasi virus Corona semakin meningkat. Stok vaksin Corona di Jateng pun ditambah terus setiap minggunya.
Hingga kini, vaksin COVID-19 dosis ke-3 atau booster hanya diperuntukan nakes. Jika kelak masyarakat non nakes ikut menerima, ini syaratnya menurut vaksinolog.
WHO menyerukan moratorium booster vaksin Covid-19 untuk memastikan dosis vaksin tersedia untuk negara-negara yang belum mendapatkan cukup vaksin Covid-19.
Sebuah studi mengungkap efikasi vaksin Sinovac, AstraZeneca dan Pfizer di dunia nyata dalam melawan varian delta. Vaksin mana yang lebih unggul? Ini hasilnya.