detikSport
Pedrosa: Rossi Tak Langsung Nge-Gas
Dani Pedrosa tak kaget dengan kemenangan Valentino Rossi di Jerez kendati Rossi sendiri sempat mengecilkan peluangnya. Pedrosa bahkan menyangka Rossi mungkin sempat meredam kecepatan.
Senin, 04 Mei 2009 06:40 WIB







































