Otoritas China melaporkan 52 kematian terbaru akibat virus corona di negeri itu. Ini merupakan angka kematian terendah dalam waktu lebih dari 3 pekan terakhir.
Di Italia utara, upacara pemakaman dilarang, sementara keluarga yang berduka berada di rumah. Pasien Covid-19 yang meninggal menghadapi kematian yang sunyi.
Wabah corona masih merajalela. Bahkan enam petugas medis di China telah meninggal akibat virus ini. Berikut berita-berita internasional yang menarik perhatian.
Salah satu gedung di Rumah Sakit Polri Kramatjati, Jakarta Timur mengalami kebakaran. Sebanyak 12 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi kebakaran.
Jumlah kasus virus corona bertambah di Singapura. Tiga kasus baru dilaporkan sehingga jumlah kasus terkonfirmasi corona di negeri itu bertambah jadi 43 kasus.