detikNews
102 Peserta Ikuti Panjat Tebing Alam Terbuka di Danau Toba
Pelaksanaan Pesta Danau Toba (PDT) 2011 diramaikan dengan perlombaan panjat tebing alam terbuka, Selasa (27/12/2011). Sebanyak 102 peserta dari sejumlah provinsi ikut serta dalam perlombaan ini.
Rabu, 28 Des 2011 02:22 WIB







































