detikHot
Ferry Batal Dituntut Mati, Jaksa Disoraki
Jaksa batal membacakan tuntutannya pada Ferry Surya Praksa, tersangka pembunuh Alda Risma. Pembatalan tersebut langsung disambut teriakan pengunjung sidang. "Huuuuuuuu."
Selasa, 17 Jul 2007 15:05 WIB







































