detikNews
Bersama SBY, Ribuan Kader Rayakan Ulang Tahun PD ke-9
Ribuan kader Partai Demokrat (PD) ikut memeriahkan peringatan hari ulang tahun PD yang ke-9. Ketua Dewan Pembina PD, Presiden SBY, hadir dalam pesta bernuansa biru tersebut.
Minggu, 17 Okt 2010 19:41 WIB







































