Wolipop
Unik, Ada Sepatu Boots yang Dibuat Khusus untuk Pengantin Wanita
Bagi Anda yang ingin tampil beda saat menikah, sepatu boots bisa jadi pilihan. Perusahaan sepatu Ugg Boots di Australia, merilis boots yang dibuat khusus untuk pengantin wanita.
Senin, 28 Mei 2012 15:40 WIB







































