detikHealth
Tak Pernah Berhenti Merasa Lapar? Hati-Hati Sindrom Prader Willi
Rasa lapar yang bercokol bisa diatasi dengan mencomot sekelumit kudapan atau menyantap sepiring makanan. Tetapi tidak demikian dengan penderita sindrom Prader Willi. Mereka selalu didera rasa lapar setiap saat, tak peduli berapa banyak makanan yang telah diraup.
Selasa, 15 Apr 2014 07:32 WIB







































