Polisi Tangkap 3 Pejudi Beromzet Ratusan Juta Rupiah
Tiga pejudi diamankan polisi. Seorang adalah pejudi togel dan dua lainnya adalah pejudi bola. Salah satu pejudi bola diamankan Sabtu malam sewaktu merekap pertandingan final liga Champions antara MU vs Barcelona.
Minggu, 29 Mei 2011 17:20 WIB







































