Sepakbola
Henrique Dapat Dua Gelar, Mika Kiper Terbaik
Brasil mendapatkan tiga penghargaan dari Piala Dunia U-20 2011 di Kolombia, termasuk award tertinggi sebagai tim juara. Penyerangnya, Henrique, dinobatkan sebagai top skorer sekaligus pemain terbaik.
Minggu, 21 Agu 2011 13:45 WIB







































