Identifikasi Jenazah Imigran Gelap Korban Kapal Tenggelam Diperpanjang
Proses identifikasi puluhan jenazah imigran gelap korban tenggelamnya Kapal Barokah di Perairan Prigi Trenggalek diperpanjang. Tahap rekonsiliasi atau pencocokan data rencananya akan ditambah hingga sebulan mendatang.
Jumat, 20 Jan 2012 18:41 WIB







































