detikHealth
Pasca Melahirkan Vagina Terasa Nyeri Saat Bercinta
Dok saya mau nanya, setelah saya melahirkan anak saya kenapa ya Dok setiap kali bercinta dengan suami saya, alat kelamin saya sakit apa karena jahitan waktu melahirkan itu ya Dok?
Kamis, 22 Mei 2014 18:15 WIB







































