detikNews
Ketua Anak Cabang NU Blitar Tewas Dibunuh Perampok
Rumah H Mohammad Ichwanto (52), Ketua Anak Cabang NU Blitar diserbu kawanan rampok. Akibat keberingasan para pelaku, korban yang juga seorang peternak ayam petelur ini tewas saat disekap kawanan perampok.
Rabu, 03 Jun 2009 10:43 WIB







































