Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali meninjau jalan rusak di daerah. Kali ini jalan rusak yang dikunjungi berada di Labuhanbatu Utara (Labura), Sumatera Utara.
Kejagung menyita sejumlah aset tersangka kasus korupsi BTS Kominfo. Salah satunya aset tersangka Menkominfo non aktif Johnny G Plate berupa mobil Land Rover
Selebgram Adeli Putri Salma terseret dalam bisnis narkoba yang dijalankan suaminya di balik jeruji Lapas Nusa Kambangan. Adelia ditangkap, aset-asetnya disita.
Selebgram Palembang, Adelia Putri Salma ditangkap polisi karena diduga terlibat jaringan narkoba internasional. Polisi juga menyita sejumlah aset milik Adelia.