Kemenangan atas Empoli berarti besar untuk Inter Milan. Sebab Nerazzurri mengakhiri puasa kemenangan di Serie A sekaligus menjaga kans finis empat besar.
Fabio Cannavaro menilai dominasi Napoli di Serie A musim ini membawa dampak baik untuk klub Italia lain. Klub-klub Italia lain jadi mengalihkan fokus ke Eropa.
Kisah tentang metode latihan Conte yang 'keras' sudah banyak diketahui, namun Giovinco mengungkap para pemain Juventus senang saat manajer energik itu cabut.
Para legenda Argentina menghiasi laga kontra Indonesia. Pablo Aimar, Roberto Ayala, dan Walter Samuel akan berada di bangku cadangan sebagai staff Tim Tango.