Para penggemar Kanye West mempertanyakan kampanye perdana suami dari Kim Kardashian ini benar-benar murni untuk pilpres 2020 atau bagian strategi promosi?
Puluhan pendekar silat bertarung di Makodim 1402/Polmas. Mereka bertarung bukan karena berselisih paham, tapi untuk mengenalkan budaya pencak silat Polman.
Bapaslon jalur perseorangan Pilkada Purworejo malam ini menyerahkan kekurangan dokumen dukungan. Mereka yakin akan lolos bertarung di Pilkada Purworejo 2020.
BBKSDA Riau membentuk tim gabungan dalam melaksanakan operasi sisir jerat di kawasan konservasi. Tim masih menemukan banyaknya jerat yang mengancam satwa liar.