Sepakbola
Shin Tae-yong: Meski Kalah 3 Kali, Timnas U-19 Sudah Bisa Main 80 Menit
Shin Tae-yong menilai Timnas Indonesia U-19 sudah mempunyai progres yang oke. Meski kalah dalam 3 laga uji coba, Garuda Muda sudah bisa bermain 80 menit.
Selasa, 28 Jan 2020 10:58 WIB