detikNews
PM Najib: Aksi Demo Bukan Bagian dari Kultur Malaysia
Ribuan warga Malaysia ikut serta dalam aksi demo menuntut reformasi pemilu pada 9 Juli lalu. Namun PM Malaysia Datuk Seri Najib Tun Razak mengingatkan bahwa demo jalanan tidak boleh dijadikan bagian dari kultur Malaysia.
Senin, 11 Jul 2011 10:22 WIB







































