detikNews
KPAI Minta Isu Perlindungan Anak jadi Tema Debat Capres
KPAI membuat kesepahaman dengan KPU agar isu perlindungan anak dimasukkan dalam tema debat Capres. Ketua KPAI Asrorun Niam Sholeh berujar pihaknya ingin isu tersebut jadi perhatian dalam kontestasi pemilihan presiden.
Selasa, 27 Mei 2014 03:38 WIB







































