Hari bahagia yang ditunggu-tunggu bagi pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina semakin dekat. Menjelang hari pernikahan mereka, Jumat (17/10), hari ini serangkaian ritual pendahuluan siap digelar.
Bisa melaksanakan ibadah haji layaknya seorang presiden memang tidak pernah terbayang di pikiran Nurul. Bahkan dirinya tidak menyangka bisa berhaji di usia 16 tahun. Nurul yang merupakan yatim konflik ini mendapat kabar gembira itu beberapa bulan sebelum pelaksanaan ibadah haji dimulai.
Ketua Umum PAN Hatta Rajasa menginstruksikan agar anggota Fraksi PAN di DPR menghadiri acara pembacaan sumpah Joko Widodo dan Jusuf Kalla sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Acara itu akan berlangsung pada 20 Oktober 2014.
Ketua Umum Partai Amanat Nasional Hatta Rajasa membantah tuduhan bahwa Koalisi Merah Putih memiliki agenda 'menjegal' pemerintahan Joko Widodo (Jokowi)-Jusuf kalla.
Kepemimpinan Aburizal Bakrie (Ical) kembali digoyang oleh sejumlah kader muda dan senior partai berlambang beringin itu. Namun Ical santai, karena para penggoyangnya dianggap tak punya suara di partai.
Ketua MPR Zulkifli Hasan berencana mengundang Prabowo-Hatta ke acara pembacaan sumpah Jokowi-JK sebagai presiden dan wakil presiden. Akankah Prabowo memenuhi undangan itu?
Prabowo Subianto berpidato dengan semangat membara saat memberi sambutan dalam acara syukuran Koalisi Merah Putih (KMP) bersama 300 anak yatim. Prabowo menegaskan bahwa KMP adalah benteng terakhir penjaga kedaulatan bangsa dan negara.