Siapa tak kenal Baileys? Minuman alkohol yang sudah mendunia ini ternyata berbahan utama cokelat. Bukan hanya itu, ini beberapa fakta menarik lain soal Baileys.
Dikenal sebagai minuman musiman populer dari Starbucks, Pumpkin Spice Latte ternyata mudah dibuat sendiri. Ada susu, kopi, dan labu yang jadi bahan utamanya.
Banyak hal 'ajaib' yang dilakukan penggemar bubble tea. Ada yang buat teori soal cara meminumnya hingga pencuri yang menyelinap dan racik bubble tea sendiri.