detikInet
Penjualan iPhone X Perdana di Singapura yang Sempat Ricuh
Tepat pukul 08.00 hari ini waktu Singapura, pintu Apple Orchard Road dibuka. Tepukan meriah pun langsung membahana.
Jumat, 03 Nov 2017 10:07 WIB







































