detikOto
Kenapa Ojek Online Harus Pakai Celana Panjang dan Sepatu?
Tertuang dalam peraturan itu, pengemudi ojek online wajib pakai jaket, celana panjang, sepatu sampai sarung tangan. Apa alasannya?
Selasa, 19 Mar 2019 17:19 WIB







































