detikNews
Demo RUU PKS di DPR, Puluhan Perempuan Gelar Ratusan Pasang Sepatu
Ratusan pasang sepatu itu sebagai simbol dukungan dari penyintas kekerasan seksual dan para perempuan agar DPR segera mengesahkan RUU PKS.
Rabu, 25 Nov 2020 12:37 WIB