detikNews
Kubu Musharraf Dituding Ubah Hasil Pemilu Pakistan
Suami eks PM Pakistan Benazir Bhutto menuding pemerintah Musharraf mencoba berbuat curang dengan berusaha mengganti hasil pemilu parlemen di Pakistan.
Kamis, 21 Feb 2008 02:14 WIB







































