Seorang pria dilemparkan dari papan selancarnya oleh seekor hiu yang berjarak hanya 30 meter dari tepi Pantai Australia Barat. Dia berhasil lolos tanpa cedera.
Seorang peselancar yang menghilang di perairan lepas pantai Skotlandia, akhirnya ditemukan selamat. Dia ditemukan setelah berada di lautan lebih dari 30 jam.
Persatuan Selancar Ombak Indonesia (PSOI) harap-harap cemas dengan kabar dari pihak lain yang menyebut surfing tak akan dilombakan pada Asian Games 2018.
Para peneliti mengatakan peringatan bahaya hiu dan solusi canggih seperti glider bawah laut maupun pesawat nirawak dapat mengurangi serangan hiu mematikan.