Sedikitnya 5 teroris diduga tewas ditembak Densus 88 di Cikampek dan Cawang. Teroris yang digerebek kali ini diduga gerakan separatis Negara Islam Indonesia (NII).
Sebanyak 5 ribu warga Bandung menandatangani kertas penolakan disahkannya perda miras di Kota Bandung. Pengumpulan tandatangan ini dipelolopori oleh HTI Kota Bandung.
Krisis politik di Thailand kian memanas. Pemerintah negara-negara asing seperti Inggris, Prancis dan Austria mengingatkan warga negara mereka untuk menjauh dari aksi demo di Bangkok.
Memasuki hari terakhir satu persatu calon walikota melalui jalur independen mulai unjuk gigi. Para kandidat ini mendaftarkan diri ke KPU dan kali ini adalah Fitradjaja Purnama-Naen Soeryono.
Sidang putusan terhadap mantan Ketua KPK, Antasari Azhar pagi ini digelar di Pengadilan Negeri (PN0 Jaksel, Jalan Ampera Raya. Meski tak ada penutupan jalan, tapi diperkirakan akan terjadi pengumpulan konsentrasi massa sehingga menimbulkan kemacetan serius.
Pro-kontra seputar pemberian gelar pahlawan nasional bagi Gus Dur dan Soeharto terus bermunculan. Sebaiknya perlu dibuat standar tertentu yang mengatur kriteria untuk mendapatkan gelar tersebut.
Gedung perkantoran di Jakarta menjelang aksi hari antikorupsi siang nanti masih normal-normal saja. Gedung perkantoran tetap buka dan tidak ada pengamanan berlebihan.