Imbas dari intensnya pemberitaan bom Boston, Amerika Serikat, berdampak hingga ke Singapura. Negara ini diguncang rumor bom yang berujung penangkapan seorang pria 34 tahun yang diyakini berada di balik aksi tersebut.
Masalah booking hotel online tidak hanya soal kendala teknis pemesanan kamar. Seorang turis asal Australia memesan vila di Bali dari situs booking abal-abal. Uang ribuan dolar pun melayang karena penipuan.
Investor keuangan dan salah satu orang terkaya di dunia yaitu George Soros menyatakan emas tak lagi menjadi alat investasi aman (safe haven), karena harganya yang terus runtuh.
Selama periode Januari-April 2013 ini harga emas batangan Antam yang dijual di Logam Mulia turun sekitar Rp 37 ribu/gram. Saat ini emas menjadi pilihan investasi bagi masyarakat.
Ukiran kepala dan detail wajah pada produk makan menggunakan teknologi mesin 3D kini jadi tren. Seorang pria di Singapura ternyata bisa mengukir kepala dan detail wajah pada lolipop!
Kehidupan Wahyu pernah hancur berantakan saat berurusan dengan polisi dalam kasus uang palsu. Keluarganya nyaris telantar karena tak ada biaya. Namun setelah bebas dari penjara, dia bangkit lewat pecel lele.