detikHot
Anggunnya Gaun Bergaya Princess Koleksi Butik Busana Pengantin Kleinfeld
Buat Randy Fenoli, tidak ada tren yang spesifik untuk sebuah gaun pengantin. Sebagai seorang fashion director di Kleinfeld, butik busana pengantin paling ngetop di New York, ia sangat mengerti bahwa setiap perempuan punya busana pengantin idaman.
Jumat, 09 Okt 2015 11:20 WIB







































