Rusia akan menganggap jet tempur F-16 yang dikirim Barat ke Ukraina sebagai ancaman "nuklir" karena kemampuan pesawat tersebut untuk membawa senjata atom.
Temuan kokain di Gedung Putih memicu pertanyaan soal siapa dan bagaimana narkoba itu dibawa masuk. Bos tentara bayaran Wagner dilaporkan telah kembali ke Rusia.
Serangan Israel di Jenin di Tepi Barat menewaskan 12 warga Palestina. Militer Israel mengumumkan pada Rabu (5/7) bahwa operasi itu telah berakhir secara resmi.
Agen mata-mata AS dilaporkan mengetahui tanda-tanda bahwa bos Wagner Yevgeny Prigozhin sedang bersiap untuk memberontak melawan Rusia sejak beberapa hari lalu.