Gubernur DKI Pramono Anung mengatakan sampai saat ini Jakarta masih menjadi ibu kota negara. Pramono mengatakan perpres IKN sampai saat ini belum diteken.
Pramono mengenang Kwik Kian Gie sebagai tokoh bangsa yang konsisten memperjuangkan ekonomi kerakyatan. Dia mengenang nasihat Kwik Kian Gie soal Jakarta.
Sebagian besar wilayah Indonesia waspada hujan sedang hingga lebat. Termasuk di Kalimantan, seluruh provinsi di Kalimantan diprediksi akan diguyur hujan.
Kementerian Kebudayaan merayakan 6 tahun Pencak Silat sebagai Warisan Budaya Takbenda UNESCO. Acara ini menegaskan komitmen pelestarian budaya Indonesia.