detikNews
Permen Karet Sarkozy Bikin Gusar Turki
Gara-gara mengunyah permen karet, hubungan Presiden Prancis Nicolas Sarkozy dengan walikota Ankara bukannya makin lengket. Keduanya malah renggang.
Senin, 28 Feb 2011 18:27 WIB







































