detikNews
Kedapatan 'Jual Manusia', Penampung 41 TKI Ilegal Diserahkan ke Polisi
Ahmad Ahsan (39) telah diserahkan ke pihak kepolisian oleh BNP2TKI. Menurut lembaga perlindungan TKI itu, Ahmad adalah pelaku trafficking karena mengirimkan puluhan TKI secara ilegal.
Kamis, 21 Nov 2013 04:14 WIB







































