detikNews
Partai Komunis Vietnam Larang Pernikahan Mewah
Partai Komunis di Vietnam melarang para anggotanya di ibukota Hanoi mengadakan pernikahan mewah karena dinilai dapat memicu kemarahan publik.
Selasa, 09 Okt 2012 13:15 WIB







































