detikNews
Nelayan China Tewas Ditembak Petugas Patroli Korsel
Seorang nelayan asal China ditembak mati petugas patroli pantai Korsel. Insiden ini terjadi saat operasi yang dilakukan aparat Korsel atas aktivitas penangkapan ikan ilegal di wilayah Laut Kuning.
Rabu, 17 Okt 2012 12:39 WIB







































