detikTravel
Total Hadiah Lomba Foto Indonesia Sampai Rp 375 Juta
Lomba dan Pameran Foto Indonesia (LPFI) dari Kemenparekraf menyiapkan hadiah yang tak tanggung-tanggung. Traveler yang ikut mengirim foto tentang keindahan alam dan budaya Indonesia, bisa memperebutkan hadiah dengan total Rp 375 juta.
Kamis, 12 Jun 2014 19:40 WIB







































