detikNews
Calon Perdana Menteri Pakistan Lolos dari Upaya Pembunuhan
Calon Perdana Menteri (PM) Pakistan Shaukat Aziz lolos dari upaya pembunuhan yang menewaskan sedikitnya enam orang dan melukai 45 lainnya.
Sabtu, 31 Jul 2004 11:55 WIB







































