detikNews
Terciduk Razia di Hari Valentine, MW Jadi Tersangka Kasus Narkoba
Pada 14 Februari yang diyakini kebanyakan orang sebagai Hari Valentine, Polsek Cimanggis Depok, menggelar razia mengantisipasi penyakit masyarakat. MW ikut terciduk dalam razia ini dan dijadikan tersangka kasus narkoba.
Selasa, 14 Feb 2012 08:23 WIB







































