Wisata Gunungkidul tengah memasuki masa pemulihan kendati pandemi virus Corona belum benar-benar usai. Pengelola objek wisata sudah gatal menyambut wisatawan.
"Harus anggap semua orang positif, bukan sakit, kita pakai masker karena pandemi. Harus ikhlas pakai masker, rajin cuci tangan, dan jaga jarak," kata Terawan.
Kasus COVID-19 di Solo kembali mencatat rekor dengan penambahan 63 kasus dalam sehari dengan jumlah kumulatif menjadi 166 kasus pada Jumat (17/7) kemarin.
Ketua DPRD Rembang, Majid Kamil MZ atau Gus Kamil meninggal pada Minggu (12/7/2020) sekitar pukul 19.50 WIB. Gus Kamil disebut sempat berstatus PDP Corona.
Ketua DPRD Rembang, Majid Kamil MZ meninggal, Minggu (12/7/2020) pukul 19.50 WIB di RSUD Rembang. Gus Kamil merupakan putra ketiga dari mendiang Mbah Moen.
Pemerintah masih mengkaji putusan tentang tetap diselenggarakan atau tidaknya mudik lebaran tahun ini. Sejumlah kalangan mendorong Jokowi melarang mudik.