detikNews
Golkar Minta SBY Buktikan Kabinetnya Bukan Antek AS
Presiden SBY diminta membuktikan bahwa kabinet yang disusunnya bukan boneka Amerika Serikat. Hal itu bisa dilakukan dengan melakukan kerja dan program yang berpihak pada kepentingan nasional.
Kamis, 25 Agu 2011 16:55 WIB







































